JANGAN PERGI
Lihat aku, lihat aku saja
Aku punya semua yang kau butuhkan
Aku akan memberikan semua yang kau inginkan
Tetaplah disisi ku, jangan pergi
Aku tak ingin menoleh kearah lain
Lihat aku, lihat aku saja
Jangan pernah mengkhianatiku
Terpikir sedikit pun jangan
Aku tak bisa membayangkan hidup tanpa mu
Aku tak akan membagimu untuk siapa pun
Harusnya kau tau itu
Tapi kenapa kau tak hanya melihat ke arah ku?
Kau terdiam, menelan sejta rahasiadidalam rongga mulutmu
Aku tercekat, tak menyangka begini caramu membalas cinta ku
Tidak, kau tak kan mudah lolos semudah itu
Kau milikku
Tak seorang pun boleh memiliki mu selain aku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar